Makassar, Jagadnews.online-

Bertempat di Kafe Hometown Kopizone Boulevard Makassar digelar lomba Domino antar awak media yang disponsori oleh Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Sulsel, Ahad (19/8/2023).

Tidak kurang dari 100san peserta dari berbagai Media baik Elektrinik, Cetak dan Online turut ambil bagian dalam kegiatan lomba domino ini yang sebelumnya telah mendaftar online melalui link yang dibagikan dalam Wag Jurnalis Krimsus.

Menurut Panitia, kegiatan ini dilaksanakan selain dalam rangka memeriahkan HUT RI yang ke 78, Lomba ini bertujuan untuk menjalin silahturrahim dan keakraban awak media dengan Ditreskrimum Polda Sulsel.

Peserta yang mengikuti lomba tercatat 22 Pasang memperebutkan Hadiah Total Lima Belas Juta Rupiah.

 

By Mdh

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *